Libur Natal dan Tahun Baru (Nataru) adalah momen istimewa untuk mengunjungi Paris, kota penuh pesona yang dikenal sebagai City of Light.